Faktor yang mempengaruhi harga bore pile

May 02, 2018
Rate this item
(0 votes)
Ada beberapa faktor yang mempengaruhi besarnya harga bor pile dan strauss pile, diantaranya adalah sebagai berikut :
 
 
Bor pile dengan alat bor pile mini crane:
 

1. Diameter bore pile : Besar harga bor pile dibedakan berdasarkan diameter yang dikerjakan misalnya, harga jasa bor pile diameter 30 cm berbeda dengan diameter 40 cm dan seterusnya.


2. Kondisi tanah : Dilihat dari hasil tes tanah atau letak geografis suatu proyek misalnya pekerjaan bore pile didaerah Jakarta, Bekasi ( umumnya tanah lunak abu-abu, tanah merah dan padas tipis ) berbeda harganya dengan lokasi pekerjaan didaerah Bogor, Karawang ( umumnya tanah merah, batuan padas dan lengket )

3. Jarak : Dalam menetukan harga bor pile permeter jarak diperhitungkan jikalau lokasi berada di luar wilayah Jabodetabek atau keluar pulau Jawa, semakin jauh lokasi pekerjaan dari workhsop maka harga bor pile pun semakin tinggi.

4. Volume : Jumlah total meter pekerjaan bored pile sangat mempengaruhi terhadap besaran harga bored pile, misalnya volume kurang dari minimum order yang ditentukan maka akan dikenakan biaya cas minimum.

5. Tingkat kesulitan : misalnya harga jasa bor pile untuk pondasi rumah tinggal, ruko dan gedung akan berbeda harganya dengan pekerjaan pondasi untuk jembatan, tower bts dan sutet.
 

 

Read 785 times Last modified on Wednesday, 06 January 2021 14:01

Latest from Super User

Leave a comment

Make sure you enter all the required information, indicated by an asterisk (*). HTML code is not allowed.